Kualitas Lingkungan Hidup di Kabupaten Tangerang

Infografis Urusan Lingkungan Hidup

Gambaran tentang produksi sampah untuk kondisi data tahun 2019 s.d tahun 2021
Gambaran tentang volume sampah yang ditangani untuk kondisi data tahun 2019 s.d tahun 2021

Indeks Kualitas Udara untuk tahun 2021 sebesar 70,14 dalam Kategori Baik
Indeks Kualitas Air untuk tahun 2021 sebesar 56,43 dalam Kategori Sedang

Pemantauan Kualitas air dilakukan di 4 sungai (Cisadane, Cimanceuri, Cirarab dan Cidurian)

Persentase jumlah sampah yang ditangani jika dibandingkan dengan jumlah sampah yang diproduksi, untuk kondisi data tahun 2019 s.d tahun 2021

Indeks Kualitas Tutupan Lahan sebesar 24,74 dalam kategori Sangat Kurang. Dihitung dari kondisi tutupan vegetasi hutan dan tutupann non hutan

Indeks kualitas Lingkungan Hidup sebesar 55,04 dalam Kategori Sedang. Merupakan nilai komposit dari Indeks Kualitas Udara, air dan tutupan lahan